Ummah/Abah, Bunda/Ayah, dan Bapak/Ibu seluruh walisantri SIB Education Center yang semoga senantiasa Allah ﷻ cintai, sayangi, rahmati, berkahi, dan senantiasa Allah ﷻ berikan hidayah istiqomah di atas sunnah. Aamiin allahumma aamiin. Insyaa Allah di hari Sabtu, 2 Jumadil Akhir 1445/16 Desember 2023 akan ada Kegiatan Akhir Semester 1 baik untuk seluruh santri, walisantri, dan umum …
Year: 2023
Kuliah Umum Bisnis Islam Bersama Ustadz Rojudin Hasan Basri LC, MEI
Bismillaah… Insyaa Allah di pagi hari ini Rabu, 1 Jumadil Ula hari ini akan ada dua kali sesi kuliah umum (terpisah) untuk seluruh siswa SIB Kelas 7 dan 8 bersama Ust. Rojudin Hasan Basri Lc, MEI. Semoga ikhtiar-ikhtiar sederhana ini menjadi wasilah tercapainya target-target yang sudah direncanakan, semoga Allah ﷻ berikan kemudahan dalam ikhtiar kebaikan …
Magang Peminatan Kelas 9 Ikhwan TA 1444-1445/2023-2024
Bismillaah… Alhamdulillaah… Sesuai agenda SIB Education Center di Semester 1 Tahun Ajaran 1444-1445/2023-2024 untuk Siswa/i Kelas 9 akan dilaksanakan Magang Peminatan selama dua pekan yang insyaa Allah akan dimulai pada hari Senin, 29 Rabiul Akhir 1445 – 10 Jumadil Awwal 1445/13-24 November 2023. Harapan dan doa kami, Program Kegiatan Magang Peminatan ini bisa menjadi wasilah …